Selamat datang di Klinik Utama Apollo !

Cara Agar Ejakulasi Tidak Cepat Keluar


Berbagai cara mengatasi ejakulasi dini, baik itu dilakukan secara mandiri atau bantuan dari ahli medis. Meskipun ejakulasi dini tidak berbahaya sifatnya dan cukup umum terjadi.
 


Diagnosis yang benar adalah kunci mendapatkan perawatan yang sukses! [klik disini]

Kondisi ini akan berpengaruh pada masalah psikologi sampai sang penderita merasa frustasi. Sperma yang keluar terlalu cepat yaitu kurang dari 1 menit setelah melakukan penetrasi atau masturbasi bisa di bilang ejakulasi dini.
 
Di beberapa kasus, masalah ini bisa terjadi sebelum penis masuk ke dalam vagina (penetrasi). Pria bisa di sebut mengalami kondisi ini jika mengalami dalam kurun waktu 6 bulan atau lebih.
 
Tetapi jangan khawatir karena masalah ini bisa di sembuhkan. Berikut ketahui cara mengatasi ejakulasi dini.
 

Cara Mengatasi Ejakulasi Dini

Untuk mengatasi ejakulasi dini atau agar ejakulasi tidak terjadi terlalu cepat, berikut adalah beberapa langkah yang dapat Anda coba:
 

1. Teknik Start-Stop

Saat berhubungan seksual atau masturbasi, ketika Anda merasa akan mencapai titik ejakulasi, hentikan stimulasi secara langsung. Istirahat sejenak hingga sensasi ejakulasi mereda, lalu lanjutkan kembali. Latihan ini dapat membantu memperkuat kendali atas ejakulasi.
 

2. Teknik Kompres

Sebelum berhubungan seksual, Anda atau pasangan dapat menekan pangkal penis selama beberapa detik saat akan mencapai titik ejakulasi. Hal ini dapat membantu menunda ejakulasi dan memperpanjang waktu hubungan seksual.
 

3. Latihan Kegel

Latihan otot dasar panggul atau latihan kegel dapat membantu memperkuat otot-otot yang terlibat dalam ejakulasi. Latihan ini melibatkan mengencangkan dan melepaskan otot dasar panggul secara berulang-ulang. Latihan kegel dapat membantu meningkatkan kendali ejakulasi.
 

4. Pemanasan sebelum berhubungan seksual

Lakukan pemanasan atau foreplay yang memadai sebelum berhubungan seksual. Ini dapat membantu mengurangi kecemasan, meningkatkan keterhubungan emosional dengan pasangan, dan memperlambat waktu menuju ejakulasi.
 

5. Mengalihkan perhatian

Saat merasa akan ejakulasi, cobalah mengalihkan pikiran Anda dengan menggambarkan sesuatu yang tidak berhubungan dengan aktivitas seksual. Hal ini dapat membantu mengurangi stimulasi seksual yang berlebihan dan menunda ejakulasi.
 

6. Komunikasi dengan pasangan

Terbuka berkomunikasi dengan pasangan mengenai kebutuhan dan keinginan seksual Anda dapat membantu mengurangi kecemasan dan tekanan yang terkait dengan ejakulasi. Pasangan juga dapat memberikan dukungan dan pemahaman yang penting dalam mengatasi ejakulasi dini.
 

7. Konsultasikan dengan dokter

Jika masalah ejakulasi dini berlanjut atau sangat mengganggu kehidupan seksual Anda, sebaiknya berkonsultasi dengan dokter. Dokter dapat mengevaluasi kondisi Anda, memberikan nasihat medis, dan merekomendasikan pengobatan yang sesuai, seperti terapi perilaku, obat-obatan, atau metode lainnya.

1Merupakan klinik kulit kelamin dengan dokter ahli
Klinik Utama Apollo, kami adalah spesialis dalam kesehatan kulit kelamin khusus di bidang penyakit menular seksual (PMS), Andrologi, dan Ginekologi. Dengan pengalaman yang sudah puluhan tahun, pengobatan modern, teknologi canggih, sehingga kami adalah salah satu klinik kesehatan kelamin terkemuka.  Butuh bantuan dokter dan pertanyaan lainnya? [dokter ahli ada untuk Anda]

2Perawatan bertaraf internasional yang cepat, aman, efektif
Kami memberikan tes diagnosis yang ketat, semua tes dilakukan oleh dokter spesialis kesehatan, memiliki pengalaman yang luas di bidangnya, perawatan modern dan tidak kambuh, hanya sekali kunjungan dalam 3 sampai 5 hari Anda akan melihat perubahan yang signifikan, dan tindakan perawatan modern kami tidak mengganggu aktivitas sehari-hari.  Ingin menjalani hidup sehat bebas dari kutil kelamin? dapatkan solusi yang aman bersama kami

3Peralatan medis canggih dan modern
Dengan pengalaman hebat dan dedikasi yang sangat baik, klinik kami dilengkapi dengan peralatan medis canggih, modern dan laboratorium steril. Semua instrumen yang kami gunakan disterilkan secara profesional sesuai dengan pedoman pengendalian infeksi terbaru. Mengetahui klinik yang Anda pilih adalah higienis sangat penting untuk mencegah tertular infeksi terutama yang berbahaya seperti HIV atau Hepatitis.
 
 
4Biaya terjangkau
Kami bertindak secara profesional dimana biaya terjangkau bagi semua kalangan. Kualitas dan hasil akhir perawatan akan sesuai dengan biaya Anda keluarkan.
Apakah Anda mencari informasi lebih lanjut atau ingin membuat janji? Staf kami yang ramah siap membantu Anda


5Privacy aman dan terjaga
Kami menerapkan sistem satu dokter satu pasien sehingga perawatan akan lebih efektif dan rahasia setiap pasien aman bersama kami. Kami juga menyediakan layanan konsultasi online gratis 24 jam langsung dengan tenaga medis profesional, untuk membuat janji agar Anda tidak antri bagi Anda yang sibuk bekerja, silahkan klik web kami! Ini bersifat rahasia.

Perawatan penyakit kelamin yang komprehensif untuk Anda, temukan hanya di Klinik Utama Apollo.

 
 


Diagnosis yang benar adalah kunci mendapatkan perawatan yang sukses! [klik disini]
 


Klinik Apollo adalah Klinik Spesialis Kelamin yang memiliki peralatan medis yang modern, dokter ahli yang berpengalaman dalam bidangnya, serta biaya pengobatan yang terjangkau. Klinik yang bertaraf Internasional, terletak di lokasi yang strategis sehingga mudah di jangkau baik yang berada di Jakarta dan luar kota. memberikan perhatian kepada pasien, dan menempatkan kesehatan pasien sebagai prioritas No 1 dalam melayani pasien.


Untuk mengetahui informasi lebih lanjut mengenai kutil kelamin atau penyakit lainnya, hubungi hotline kami 0822-9899-9120.



Jl. Pangeran Jayakarta No.115, RT.17/RW.7, Mangga Dua Sel., Kecamatan Sawah Besar, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10730
Telepon: 0822-9899-9120
Jam Buka: Senin - Minggu
Pukul: 09:00 s/d 19.00 WIB

copyright © 2016 Klinik Apollo all right reserved.




klinik utama Apolloklinik utama Apollo jakarta utara